dear kawan-kawan STAN. seperti yang kita rencanakan akhirnya PiknikSTAN sudah ada titik terang. rencana awalnya tanggal 15 November sd 18 November 2012. namun karena tanggal 15 tidak ada 1 kapalpun yang berangkat ke Karimunjawa (kemungkinan karena bertepatan 1 Muharam) maka kita baru bisa berangkat tanggal 16, jadi kita menghabiskan waktu di Karimunjawa antara 16 November sd 18 November 2012.

nah, jika waktu liburannya dirasa kurang. ada beberapa opsi tambahan :

1. buat yang berani bolos maka trip bisa diundur sampai tanggal 19 November (senin) konsekuensinya senin tidak masuk kerja (bolos).

2. tetap pada rencana awal, di tanggal 15 November kita trip sejarah ke Kudus diantaranya ke Masjid Kudus, ke Museum Rokok dan Pabrik Rokok Nitisemito atau bisa trip sejarah ke Batik Lasem Rembang dan malamnya baru kita di Jepara untuk menginap dan tanggal 16 November kita menyeberang ke Karimunjawa.

bagi yang sudah memastikan ikut silahkan isi data diri di Google Docs ini. berhubung untuk memastikan jumlah peserta agar cepat untuk melakukan reservasi bis, tempat dan lain sebagainya maka diharapkan untuk mengisi formulir dan melakukan voting pada pilihan trip yang dirasa memungkinkan.

pengisian data diri paling lambat tanggal 10 September 2012, jam 13.00. yang sudah masuk daftar dianggap ikut trip. untuk detail biaya, itinerary akan dikirim melalui Japri setelah penutupan pendaftaran trip.

maturnuwun.

CP : Isma Amalia : 085649251117 , Chan : 085643720358

Follow Efenerr on WordPress.com

Warning: A non-numeric value encountered in /www/wwwroot/efenerr.com/www/wp-content/themes/Newspaper/includes/wp_booster/td_block.php on line 997

8 KOMENTAR

  1. Ke Kudus sekalian ke Rumah Fosil Situs Purbakala Pati Ayam aja Chan.. Sehari cukup tuh abis dari Masjid Menara Kudus, Museum Kretek, terus ke Pati Ayam. Keren lho.. Gak kalah dari Sangiran.

  2. ku udah lama pengen ke karjaw….ikutan ya bro sist…aku masalah jadwal yang manapun oke, karena tanggal itu udah freeee alias libur.

TINGGALKAN KOMENTAR

Please enter your comment!
Please enter your name here