Sebelum Nge-Trip, Pahami Dulu Apa Itu Share Cost dan Open Trip

Sekarang ini akrab dikenal istilah Share Cost atau Open Trip, di grup-grup traveling banyak sekali tawaran trip dengan 2 model trip tersebut. Nah, ada...

Euforia Kaos Hitam MTMA

Ada yang sadar tidak? Kalau akhir-akhir ini banyak sekali yang berkaos My Trip My Adventure. Saya amat-amati kaos ini adalah fenomena terkini, di tempat...

Segalanya Kembali Kosong Lagi

Broadcast di berbagai platform mulai dari SMS sampai ke aplikasi chat mulai berdenting, itu tandanya lebaran sudah datang. Sebagian sudah hafal karena repetisi dari...

Para PNS Se-Indonesia Menulislah!

  Menjadi PNS seperti bermain-main dengan kotak kebosanan. Birokrasi yang seperti ular tangga yang tak ada habisnya, sehingga para PNS ibarat tikus yang bermain roda...

Salam Dari Brunei Darussalam

Menyenangkan bisa datang ke Brunei Darussalam, negara yang penuh rumor tentang kemakmuran warganya, tentang betapa kayanya negaranya dan betapa bijak sultannya. Pada akhirnya saya...

Bermula Dari Gudang Berkas

Di gudang berkas yang berdebu dan lembab saya memulai segalanya tujuh tahun lalu. Lulus kuliah saya harus magang dulu, saya mengistilahkan "sekolah bekerja" di...

Tidak Ada Makan Siang Yang Gratis

"Enak ya lu jalan-jalan terus, gratis lagi." Saya terkadang hanya nyengir bingung jika ada berkata demikian, bingung untuk menjelaskan iya, bingung untuk menanggapi juga iya....

Menikmati Perkawinan Beda Suku

Di Indonesia segala yang berbeda pasti dibesar-besarkan, seolah perbedaan itu sebuah masalah besar. Saya-pun tumbuh dengan pendapat seperti itu, lingkungan membentuk stigma perbedaan yang...

Menerjemahkan Filosofi Kopi Melawai

Jika Ben's Perfecto nyata, pastilah menjadi olahan kopi terbaik di ibukota. Racikan kopi fiksi tersebut sayangnya hanya ada di sinema saja, tidak untuk disesap...

Egoisme Di Alam Bebas

Dunia alam bebas kembali berduka, siapa yang tidak sedih ketika kembali ada korban yang jatuh di alam bebas. Satu kabar duka tersebut berasal dari...